VISI & MISI
Visi
“Menjadi Pusat Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat yang terpercaya dalam
pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi”
Misi
1. Menjadi pusat kegiatan penelitian dan pengabdian pada masyarakat yang bermutu.
2. Mewujudkan daya saing peneliti ditingkat nasional dan internasional.
3. Mewujudkan daya saing produk penelitian yang berorientasi pada pengabdian pada
masyarakat dan bisnis.
4. Meningkatkan kualitas dan kuantitas kerjasama LPPM dengan Stakeholder.
5. Terbangunnya sistem informasi hasil penelitian dan pengabdian pada masyarakat.
6. Meningkatkan jumlah mahasiswa yang terlibat dalam kegiatan penelitian dan
pengabdian pada masyarakat.